Rabu, 11 Maret 2015

Langkah-langkah membuat kalender



Langkah-langkah membuat kalender :
1.      Pilih menu tools, kemudian pilih Macros dan pilih Run Macro. Seperti pada gambar :



2.      Kemudian pada tampilan Run Macro pilih CalendarWizard pada menu Macros in dan pilih Run. Seperti pada gambar :



3.      Nah kemudian, anda bisa memilih tahun yang anda inginkan. Dan pilih All untuk menampilkan 12 bulan atau anda bisa mencentangnya satu-satu. 



4.      Kemudian untuk hari-hari libur selain hari minggu anda bisa menambahkan dengan cara pilih Holidays, anda bisa menambahkan hari-hari tertentu untuk menandai tanggal yang akan di merahkan atau diberi tanda. Seperti pada gambar :




5.      Anda juga bisa menambahkan tampilan yang anda inginkan pada Layout. Seperti pada gambar:




6.      Nah setelah itu anda pilih Generate dan Close saja.



7.      Seleasai sudah kalendernya, tinggal edit sesuka hati anda :D .


Read More..

Jumat, 21 November 2014

Cara - Cara Membuat Logo Telkomsel Dengan Corel Draw X5



1.       Buka corel draw.

 
2.       KlikPolygon Tool pada tool box untuk membuat segi enam, sambil tekan control. Bagi yang belum segi enam ubah dulu Points or Sides nya jadi 6.

 

3.       Beri warna merah pada Color Pallet.



4.       Putar objek 350.



5.       Kemudian duplicate ( Ctrl+D ) dan beri warna abu-abu. Setelah itu klik kanan, pilih order dan pilihTo back of Page dan posisikan sehingga hasilnya seperti pada gambar.

6.       Buatlah 2 buah objek oval dengan cara klik Polygon Tool pada tool box, objek kedua lebih kecil dari objek pertama dan hasilnya seperti pada gambar.


7.       Setelah itu blok 2 objek tersebut dan pilih trim.


8.       Hapus objek kedua dan beriwarna abu-abu. Setelah itu duplicate (Ctrl+D) objek tersebut dan posisikan sehingga hasilnya seperti pada gambar.


9.       Posisikan 2 objek oval tersebut diatas objek segi enam, seperti pada gambar.


10.   Klik objek segi enam dan pilih salah satu objek oval sambil tekan shift dan pilih intersect


11.   Beri warna putih.


12.   Lakukan hal yang sama pada objek oval yang belum dipilih. Setelah itu intersect dan pilih warna putih kembali, sehingga hasilnya terlihat pada gambar.


13.   Klik Text Tool pada tool box untuk memberinama TELKOMSEL, seperti pada gambar.


14.   Untuk menghilangkan garis pada objek logo telkomsel, blok logo Telkomsel dan klik kanan tanda silang yang ada di atas Color Pallet, sehingga hasilnya terlihat pada gambar.


Read More..

Gunakan Google Chrome Untuk Mendapatkan Tampilan Terbaik Blog Ini ( ^_^ )